Jika kita menginap di Hotel sering kali meelihat bahwa penutup jendela kamar yang berupa gorden dibuat full menutup semua dinding di area jendela. Sepintas kita menilai pemborosan atau bisa juga kita simpulkan agar terlihat mewah. Dari apa yang kita fikirkan yuk simak informasi berikut sebagai alasan nya:
- Kamar hotel haruslah kedap sinar dari luar, makanya horden nya pun harus mumpuni menahan sinar tsb. Biasa nya hotel memasamg gorden yang memiliki lapisan tambahan pada gordeng yaitu bahan "black out" sehingga sinar 100% tidak tembus.
- Gorden harus full menutup jendela dan dinding sisi jendela, agar sinar tidak masuk dari celah sisi kiri atau kanan gorden tsb.
- Faktor kenyamanan agar tamu merasa aman dan tidak khawatir ada nya tembus pandang dari luar sehingga tamu nyaman dan aman.
- Menjaga suhu kamar tetap baik ahar sinar dari luar tidak membuat panas dan dengan demikian kinerja AC kamar stabil.
- Menambah estetika kamar itu sendiri.
Nah itu lah alasan kenapa gorden hotel dirancang full menutup jendela dan dinding sisi jendela. Semoga bermanfaat.
Comments
Post a Comment